TERASMALUKU.COM,-SETIAP sudut jalan di Kota Ambon di sore hari pada Bulan Ramadan selalu ramai. Banyak warga Ambon yang berlalu lalang untuk kembali ke rumahnya setelah
30 PSK di Lokalisasi Tanjung Terindikasi Idap HIV/AIDS
TERASMALUKU.COM,-AMBON-Walikota Ambon Richard Louhenapessy mengungkapkan sekitar 30 pekerja seks komersial (PSK) di Lokalisasi Tanjung Batu Merah Kota Ambon terindikasi menderita HIV/AIDS. Menurut Walikota, para pengidap
Korem 151/Binaiya Gelar Upacara Hari Kelahiran Pancasila
Jajaran Korem 151/Binaiya menggelar upacara Peringatan Hari kelahiran Pancasila 1 Juni 2019 di Lapangan Upacara Makorem 151/Binaiya, Kota Ambon, Sabtu (1/6/2019). Bertindak sebagai Inspektur Upacara
Walikota Ambon Inspektur Upacara Hari Lahir Pancasila di Gong Perdamaian
TERASMALUKU.COM,-AMBON-Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon menggelar upacara Hari Lahirnya Pancasila 1 Juni di Gong Perdamaian Dunia kawasan Jalan Slamet Riyadi Kota Ambon, Sabtu (1/6/2019) pagi. Bertindak
Ada Zat Pewarna Dan Pengenyal Dalam Takjil
TERASMALUKU.COM,AMBON, – Intensifikasi pangan selama Ramadan hasilkan sejumlah temuan kandungan berbahaya. Dari hasil uji laboratorium BPOM Ambon, diduga ada dua jenis kandungan berbahaya dalam takjil
Penukaran Uang Masyarakat Ambon Sampai Rp 5 Miliar Untuk Lebaran
TERASMALUKU.COM,AMBON, – Selama Ramadan kebutuhan uang baru atau uang rupiah layak edar meningkat. Tercatat total penukaran uang di Ambon mencapai Rp 5,17 miliar dengan jumlah penukaran
Kenaikan Isa Almasih di Daerah Penugasan, Penampilan Tim Akapela Yonif RK 136/TS
TERASMALUKU.COM,-AMBON-Suasana Kamis (30/5/2019) pagi di Desa Paso Kecamatan Baguala Kota Ambon terlihat berbeda. Banyak warga jemaat mendatangi Gereja Protestan Maluku Nania yang terletak di Jalan
Buka Puasa Bersama Gereja Silo-Jalan Baru Oleh : Pendeta Jan Matatula, Ketua Jemaat GPM Silo
Hari ini, Kamis 30 Mei 2019 sebagai persekutuan umat Kristiani di seluruh dunia termasuk Jemaat Gereja Protestan Maluku (GPM) Silo, kami merayakan Hari Kenaikan Tuhan
Walikota Ambon Beri Semangat Brimob Polda Maluku di Jakarta
TERASMALUKU.COM-Walikota Ambon Richard Louhenapessy bertemu Brimob Polda Maluku yang kini bertugas di Jakarta dalam rangka pengamanan pasca penetapan hasil Pilpres oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU)
RSUD Dr Haulussy Ambon Telah Terakreditasi, Kembali Layani Peserta JKN-KIS
TERASMALUKU.COM,-AMBON-RSUD dr. M. Haulussy Ambon kembali bekerja sama dengan BPJS Kesehatan. Kerja sama ini lantaran Komisi Akreditasi Rumah Sakit (KARS) telah melakukan penilaian akreditasi terhadap